Langkah Mudah untuk Menyiapkan Ayam Taliwang yang Bisa Manjain Lidah

Ayam Taliwang

Anda sedang mencari ide Bagaimana Menyiapkan Ayam Taliwang, Sempurna yang unik?, Cara Gampang Menyiapkan Ayam Taliwang yang Sempurna memang waktu ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya kalian. orang-orang memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di HP untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan inspirasi. dan kali ini saya akan membagikan panduan cara menyiapkan Cara Gampang Menyiapkan Ayam Taliwang yang Enak untuk menyiapkannya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ayam Taliwang yang enak harusnya sih punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Ayam Taliwang, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau ingin menyiapkan Ayam Taliwang yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi sajian istimewa. Selanjutnya merupakan gambar mengenai Ayam Taliwang yang dapat Anda jadikan inspirasi.

Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan Ayam Taliwang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat membuat Ayam Taliwang menggunakan 16 bahan dan 4 tahap pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

📍Aku sempat masak ini sebelum ke Bangkok. Nah sebelum ke Bangkok kan mampir rumah kakak dulu di Jakarta, terus diajak kulineran ke Pasar 8 Alam sutra.
📍Karena aku belum pernah makan ayam taliwang versi asli jadi kuputuskan makan di street food nya yg katanya famous asli orang Lombok
📍Pas ditanya mau pedas atau tidak ya aku bilang pedas donk karena orang Semarang biasa makan cabe setan kan..
📍Astaga shock banget pas makan..
satu suapan muka suami langsung merah padam mau nangis😂
sedangkan aku bertahan sampe 3 suapan setelah itu nyerah..🤣
📍Herannya kakak iparku gak kepedesan dan santai aja makannya😭 Aku baru tau kalau ayam taliwang asli nya sepedas itu..
📍Nah kalau yang aku cooksnap ini resep nya siscan @susan_mellyani sesuai lidah aku lah..ada asin pedes manis gurih..tinggal tambahin cabe ya jika suka pedas..
📍Jujurly ini lebih enak, suami juga bilang begitu, karena lebih friendly dilidah dibanding versi asli yg aku makan terlalu pedas asin gak ada rasa manisnya sedikitpun..tapi semua tergantung selera lidah sih ya mungkin karena basic nya Semarang harus ada manis-manisnya😅

Selamat mencoba😁

#Cookpadcommunity_semarang
#Semangcookhokyahokye
#pejuanggoldenbatikapron

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan Ayam Taliwang:

  1. Bahan Utama
  2. 1 Kg Ayam (potong lumuri jeruk nipis diamkan 5 menit bilas)
  3. 65 Ml Santan instan + 300 Ml Air
  4. 3 Lembar Daun jeruk (buang batangnya)
  5. 2 Batang Serai (geprek)
  6. 1/2 Bonggol Gula merah
  7. 1 Sdt Kaldu bubuk
  8. 1 Sdt Gula pasir
  9. Garam (secukupnya)
  10. Bumbu Halus
  11. 10 Butir Bawang merah
  12. 4 Siung Bawang putih
  13. 5 Butir Kemiri (sangrai)
  14. 1 Ruas Kencur
  15. 5 Buah Cabai merah
  16. 1 Sachet Terasi

Langkah-langkah membuat Ayam Taliwang

  1. Grinder bumbu halus, tumis hingga harum bersama daun jeruk dan serai. Masukan gula jawa,gula pasir, dan garam.
  2. Setelah bumbu dirasa matang tuang santan, aduk rata, dan masukan ayam potong dan kaldu bubuk.
  3. Ungkep ayam hingga empuk dan kuah menyusut. Sebelum diangkat koreksi rasa. Angkat ayam,panggang diatas grill pan/teflon sambil dioles bumbu. Jika dirasa kurang harum dan kurang bau bakaran bisa di torch (aku juga torch untuk hasil akhir yg lebih wangi)
  4. Hidangkan selagi hangat dengan nasi,lalapan dan sambal.
    Selamat menikmati✨

Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara membuat Ayam Taliwang yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel