Resep Chicken Masala Anti Gagal

Chicken Masala

Anda sedang mencari ide Cara Gampang Membuat Chicken Masala Anti Gagal yang unik?, Cara Gampang Menyiapkan Chicken Masala, Bikin Ngiler memang waktu ini sedang banyak dicari oleh sebagian orang disekitar kita mungkin salah satunya sobat. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan contoh. nah kali ini saya akan membagikan tutorial cara menyiapkan Bagaimana Membuat Chicken Masala Anti Gagal untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Chicken Masala yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Chicken Masala, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika mau menyiapkan Chicken Masala yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi sajian spesial. Next merupakan gambar mengenai Chicken Masala yang dapat kalian jadikan contoh.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Chicken Masala adalah 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Chicken Masala diperkirakan sekitar 1 jam+semalam.

Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Chicken Masala yang siap dikreasikan. Anda dapat menyiapkan Chicken Masala memakai 23 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.

Variasi lain dada ayam fillet, biar gak bosen dimasak itu-itu mulu. Resep berbau rempah India ini justru berasal dari negrinya Pangeran Charles. Konon, resep ini pertama kali dibuat di Inggris oleh chef imigran asal India. Mungkin karena rasanya yang enak, bisa diterima lidah orang sana ya.. trus jadi mendunia. Cocoknya dimakan bareng naan / roti tanpa ragi. Kalau pake nasi, jadi 'B' aja kayak makan nasi kare, kata anak-anak.. hehe, selera aja siih.. bebaaskeuun.

#PejuangGoldenBatikApron
#CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk pembuatan Chicken Masala:

  1. 👉 Marinasi Ayam :
  2. 500 gram dada / paha ayam fillet
  3. 150 ml yogurt plain
  4. 1 sdm baput bubuk / 4 siung bawang putih segar, haluskan
  5. 1 sdm bubuk jahe /seruas jari jahe segar, haluskan
  6. 2 sdt garam masala
  7. 1 sdt kunyit bubuk /seruas jari kunyit segar, haluskan
  8. 1 sdt bubuk cabe
  9. 👉 Saus Kari :
  10. 1 sdm butter / margarin
  11. 1 buah bawang bombay, haluskan
  12. 1 sdm baput bubuk / 3 siung bawang putih segar, haluskan
  13. 1 sdm jahe bubuk /seruas jari jahe segar, haluskan
  14. 1 sdm garam masala
  15. 1 sdt jinten
  16. 1 sdt ketumbar
  17. 2 butir kapulaga
  18. 1 sdm bubuk cabe
  19. 200 ml fiber creme / yogurt kental
  20. 200 gram pasta tomat kalengan
  21. 1/4 sdt gula
  22. 1 sdm kaldu bubuk
  23. 100 ml air, bila perlu

Cara untuk membuat Chicken Masala

  1. Cuci bersih ayam, potong-potong dengan ukuran yang tidak terlalu besar tapi juga tidak terlalu kecil. Haluskan bawang putih, jahe dan kunyit jika tidak pakai yang bubuk, campurkan semua bumbu marinasi dan ayam. Diamkan min 1 jam atau semalaman di kulkas.
  2. Panaskan sedikit minyak di wajan hingga benar-benar panas. Masukkan ayam satu persatu, atur jarak agar tidak terlalu berdekatan. Masak masing-masing sisi hingga kecoklatan, angkat, sisihkan. Hhmmm.. haruuumnyaa menyebar ke seluruh rumah 😋😄
  3. Haluskan bawang bombay, jahe dan baput, campur dgn bumbu bubuk.
    Di wajan bekas ayam (gak usah dibersihkan), lelehkan butter atau margarin. Kemudian masukkan bumbu yang sudah di haluskan tadi. Aduk-aduk hingga bumbu matang dan wangi.
  4. Kemudian masukkan pasta tomat, garam dan bubuk cabai. Aduk-aduk hingga pasta berwarna coklat kemerahan. Masukkan fiber creme, gula, ayam dan sisa bumbu marinasi ke dalam wajan.
  5. Masak hingga kuah mengental dan meresap. Tes rasa, angkat.
  6. Sajikan dengan roti naan atau dgn nasi juga tetap enak kok

Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara menyiapkan Chicken Masala yang bisa Anda praktikkan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel